Analisis Penerimaan Alat Transportasi Ikan Segar Berpendingin Menggunakan Pendekatan Technology Acceptance Models

Bibliographic Details
Title: Analisis Penerimaan Alat Transportasi Ikan Segar Berpendingin Menggunakan Pendekatan Technology Acceptance Models
Authors: Arif Rahman Hakim, Zaenal Arifin Siregar, Tri Nugroho Widianto, Agus Heri Purnomo
Source: Jurnal Pascapanen dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan, Vol 11, Iss 1, Pp 13-24 (2017)
Publisher Information: Balai Besar Riset Pengolahan Produk dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan, 2017.
Publication Year: 2017
Collection: LCC:Aquaculture. Fisheries. Angling
LCC:Biotechnology
Subject Terms: alat transportasi ikan berpendingin, technology acceptance models (TAM), pedagang ikan, analisis penerimaan, Aquaculture. Fisheries. Angling, SH1-691, Biotechnology, TP248.13-248.65
More Details: Perbaikan sistem distribusi ikan segar perlu terus ditingkatkan sehingga kualitas ikan terjamin, salah satunya ialah penggunaan alat transportasi ikan segar berpendingin (Altis-2). Penelitian terdahulu telah membuktikan bahwa Altis-2 sangat membantu pedagang ikan segar keliling dalam menjaga mutu ikan dagangannya. Penelitian ini difokuskan pada uji penerimaan Altis-2 oleh pedagang ikan segar di 6 lokasi melalui pendekatan technology acceptance models (TAM). Tujuannya adalah untuk mengetahui faktor yang paling mempengaruhi penerimaan Altis-2. Variabel yang digunakan ialah kemudahan, kegunaan dan penerimaan alat tersebut. Hasil analisa membuktikan bahwa kemudahan pengoperasian Altis-2 menjadi faktor paling berpengaruh pada penerimaan pedagang. Salah satu tahapan operasional penggunaan Altis-2 yang memerlukan perbaikan ialah proses pelepasan rangka dari motor dan ukuran lebar dari Altis-2.
Document Type: article
File Description: electronic resource
Language: Indonesian
ISSN: 1907-9133
2406-9264
Relation: http://www.bbp4b.litbang.kkp.go.id/jurnal-jpbkp/index.php/jpbkp/article/view/260; https://doaj.org/toc/1907-9133; https://doaj.org/toc/2406-9264
DOI: 10.15578/jpbkp.v11i1.260
Access URL: https://doaj.org/article/34ea91cf205843d79c97847e23e498a7
Accession Number: edsdoj.34ea91cf205843d79c97847e23e498a7
Database: Directory of Open Access Journals
More Details
ISSN:19079133
24069264
DOI:10.15578/jpbkp.v11i1.260
Published in:Jurnal Pascapanen dan Bioteknologi Kelautan dan Perikanan
Language:Indonesian